Cerita Pendek
Cerpen
/ cerita pendek adalah jenis karya sastra yang memaparkan kisah atau cerita
tentang manusia dan seluk beluknya lewat tulisan pendek.
Unsur-Unsur Cerpen
1. Tema
Yaitu
gagasan inti. Dalam sebuah cerpen, tema bisa disamakan dengan pondasi sebuah
bangunan. Tidaklah mungkin mendirikan sebuah bangunan tanpa pondasi. Dengan
kata lain tema adalah sebuah ide pokok, pikiran utama sebuah cerpen.