Metabolisme Sel
Metabolisme
adalah proses-proses kimia yang terjadi di dalam tubuh makhluk hidup atau sel.
Metabolisme disebut reaksi enzimatis karena metabolisme terjadi selalu
menggunakan katalisator enzim. Metabolisme terdiri atas reaksi
pembentukkan/sintesis/anabolisme sepert fotosintesis dan reaksi penguraian atau
katabolisme seperti respirasi. Enzim mengarahkan aliran materi melalui jalur-jalur
metabolisme dengan cara mempercepat tahapan reaksi secara selektif.
No comments:
Post a Comment